Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menabung Kuota Data Internet di Android

Bagi kamu yang ingin menghemat kuota Android kamu bisa membaca artikel ini, dimana saat tertentu kamu ingin menjaga agar kuota Android kamu yang tersisa bisa kamu gunakan di saat penting.

Dengan aplikasi datally kamu bisa menabung kuota untuk keadaan darurat, jadi di saat tertentu saat kamu kehabisan kuota, kamu bisa menggunakan aplikasi ini.


Cara Menabung Kuota di Android   1. Download Aplikasinya  Aplikasi Datally dari google, yang mana Aplikasi ini tidak bisa saya temukan di Play Store dan saya tidak  tahu mengapa.  Kamu bisa download melalui apkpure https://m.apkpure.com/id/datally-data-saving-app-by-google/com.google.android.apps.freighter/download?from=details  Ukuran aplikasi ini hanya 5 MB.    2. Cara Setting tabungan kuota. Di sini saya akan membagikan informasi cara menabung kuota melalui aplikasi Datally.  Jadi tabungan kuota kamu bisa kamu gunakan saat keadaan darurat.  Pertama masuk ke aplikasi datally, lalu pilih di bagian kiri bawah yang berada di bagian pojok, ikon yang bertuliskan kuota darurat.  Kamu akan masuk ke sebuah halaman untuk dimana menampilkan jumlah tabungan kuota yang kamu miliki.  Lalu kebawah dan tekan tombol "Tambahkan Detail Saldo"  Lalu akan muncul pop up untuk mengatur tabungan kamu, kamu bisa set ke MB atau GB.  Di bagian kuota darurat isikan berapa kuota yang kamu ingin tabung.  Di bagian saldo kuota saat ini  isikan berapa banyak kuotamu yang masih ada sekarang. Pastikan isikan secara akurat.  Lalu setting tanggal berakhirnya, jangan sampai lewat masa aktif kuotanya.  Tanggal ini untuk menjaga selama mungkin tabungan kuota kamu tetap terjaga.  Jika sudah lalu klik konformasi.    Selanjutnya kamu harus mengaktifkan mode penghemat kuota agar tabungan kuota kamu bisa terjaga  Agara kamu bisa menambung kuota, kuota kamu harus lebih dari 30 MB.    Nah itu tadi cara menabung kuota di Android semoga inform



Cara Menabung Kuota di Android


1. Download Aplikasinya


Aplikasi Datally dari google, yang mana Aplikasi ini tidak bisa saya temukan di Play Store dan saya tidak  tahu mengapa.

Kamu bisa download melalui apkpure

Ukuran aplikasi ini hanya 5 MB.



2. Cara Setting tabungan kuota.

Di sini saya akan membagikan informasi cara menabung kuota melalui aplikasi Datally.

Jadi tabungan kuota kamu bisa kamu gunakan saat keadaan darurat.

Pertama masuk ke aplikasi datally, lalu pilih di bagian kiri bawah yang berada di bagian pojok, ikon yang bertuliskan kuota darurat.

Kamu akan masuk ke sebuah halaman untuk dimana menampilkan jumlah tabungan kuota yang kamu miliki.

Lalu kebawah dan tekan tombol "Tambahkan Detail Saldo"

Lalu akan muncul pop up untuk mengatur tabungan kamu, kamu bisa set ke MB atau GB.

Di bagian kuota darurat isikan berapa kuota yang kamu ingin tabung.
Di bagian saldo kuota saat ini  isikan berapa banyak kuotamu yang masih ada sekarang. Pastikan isikan secara akurat.

Lalu setting tanggal berakhirnya, jangan sampai lewat masa aktif kuotanya.

Tanggal ini untuk menjaga selama mungkin tabungan kuota kamu tetap terjaga.

Jika sudah lalu klik konformasi.



Selanjutnya kamu harus mengaktifkan mode penghemat kuota agar tabungan kuota kamu bisa terjaga

Agara kamu bisa menabung kuota, kuota kamu harus lebih dari 30 MB.



Nah itu tadi cara menabung kuota di Android semoga informasi ini bermanfaat sekian terima kasih atas kunjungannya