HP Android Rekam Video 8K
Rekaman video 8K
Hp Android mulai tahun 2020 sudah mulai menggunakan teknologi kamera canggih yang mampu merekam hingga resolusi 8K
Dan memang hanya hp flagship yang sementara ini bisa merekam hingga resolusi 8K, harganya diantara 7 sampai 16 Jutaan
Mengikuti tren dan kompetisi dari para pesaingnya, pasti para brand berlomba-lomba mengembangkan kamera dengan resolusi tinggi di smartphone mereka, salah satunya di kamera yang bisa merekam sampai resolusi 8K
Mungkin ini adalah masa peralihan orang-orang akan lebih memilih kamera handphone daripada kamera DSLR
Karena kamera di HP Android saja sudah cukup bagus walupun tanpa lensa tambahan yang membuat gambar di kamera DSLR menjadi lebih hidup
Untuk resolusi antara HP Android dan DSLR masih bisa bersaing
Resolusi perekaman video yang tinggi ini juga karena chipset yang digunakan sudah mampu memproses gambar dengan baik
Tentunya prosessor yang digunakan tidak main-main
Proessor yang biasanya ada di HP Flagship dan disertai dengan optimalisasi sehingga mampu merekam video hingga resolusi 8K
Gambar yang dihasilkan begitu tajam, tapi untuk beberapa hp yang saya tulis ini beberapa diantaranya hanya sampai 30 fps, bahkan ada yang hanya 24 fps saja
Belum ada yang mencapai 60 frame per second, jika ingin sampai 60 fps, Anda bisa memilih mode 4K saja
Dan beberapa kamera memiliki optimalisasi yang sangat bagus, salah satunya untuk mode ultra wide, mode malam, sampai dengan stabilizer yang membuat gambar sangat stabil
Membuat rekaman video yang dihasilkan sangat bagus
1. Xiaomi Mi 10
Harga: 9,5 Juta
Spesifikasi Kamera
- 108 MP, f / 1.7, (lebar), 1 / 1.33 ", 0.8µm, PDAF, OIS
- 13 MP, f / 2.4, 12mm (ultrawide)
- 2 MP, f / 2.4, (makro)
- 2 MP, f / 2.4, (kedalaman)
- fitur Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 30fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30 / 60fps; lang-EIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
2. Xiaomi Mi 10 Pro
Harga: 14 Juta
Spesifikasi Kamera
- 108 MP, f / 1.7, (lebar), 1 / 1.33 ", 0.8µm, PDAF, Laser AF, OIS
- 12 MP, f / 2.0, 50mm (telefoto), 1 / 2.55", 1.4μm, Dual Pixel PDAF, 2x zoom optik
- 8 MP, f / 2.0, (telefoto), 1.0μm, PDAF, OIS, zoom optik 3.7x, zoom 5x hybrid
- 20 MP, f / 2.2, 13mm (ultrawide), 1 / 2.8 ", 1.0μm
- fitur Triple-LED dual-tone flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 30fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60/120/240 / 960fps; lang-EIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
3. ZTE Nubia Red Magic 3
Harga: 7 Juta
Spesifikasi Kamera
- 48 MP, f / 1.7, 26mm (lebar), 1 / 2.0 ", 0.8µm, PDAF
- fitur LED flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 15fps, 4K @ 30 / 60fps, 1920fps
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
4. Nubia Red Magic 5G
Harga: 11 Juta
Spesifikasi Kamera
- 64 MP, f / 1.8, 26mm (lebar), 1 / 1.72 ", 0.8µm, PDAF
- 8 MP, f / 2.0, 13mm (ultrawide), 1.12μm
- 2 MP, (makro)
- fitur LED flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 15fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60/120 / 240fps
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
5. LG V60 ThinQ 5G
Harga: 8,3 Juta
Spesifikasi Kamera
- 64 MP, f / 1.8, 27mm (standar), 1 / 1.72 ", 0.8µm, PDAF piksel ganda, OIS
- 13 MP, f / 1.9, 12mm (ultrawide), 1 / 3.4", 1.0µm
- 0.3 MP, TOF 3D, f / 1.4, (kedalaman)
- fitur Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 30fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p, HDR10 +, perekam suara stereo 24-bit / 192kHz., Gyro-EIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
6. Poco F2 Pro
Harga: 7,3 Juta
Spesifikasi Kamera
- 64 MP, f / 1.9, 26mm (lebar), 1 / 1.72 ", 0.8µm, PDAF
- 5 MP, f / 2.2, 50mm (telefoto makro), AF
- 13 MP, f / 2.4, 123˚ (ultrawide), 1.12μm
- 2 MP, f / 2.4, (kedalaman)
- fitur Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 24/30fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60/120 / 240fps, 1080p @ 960fps; lang-EIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
7. Samsung Galaxy S20
Harga: 10,9 Juta
Spesifikasi Kamera
- 12 MP, f / 1.8, 26mm (lebar), 1 / 1.76 ", 1.8μm, Dual Pixel PDAF, OIS
- 64 MP, f / 2.0, 29mm (telefoto), 1 / 1.72", 0.8μm, PDAF, OIS, 1.1 x optical zoom, 3x hybrid zoom
- 12 MP, f / 2.2, 13mm (ultrawide), 1.4μm, video Super Steady
- fitur LED flash, auto-HDR, panorama
- Video 8K @ 24fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60 / 240fps, 720p @ 960fps, HDR10 +, rekam suara stereo, gyro-EIS & OIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
8. Samsung Galaxy S20 Plus
Harga: 12,3 Juta
Spesifikasi Kamera
- 12 MP, f / 1.8, 26mm (lebar), 1 / 1.76 ", 1.8μm, Dual Pixel PDAF, OIS
- 64 MP, f / 2.0, 29mm (telefoto), 1 / 1.72", 0.8μm, PDAF, OIS, 1.1 x optical zoom, 3x hybrid zoom
- 12 MP, f / 2.2, 13mm (ultrawide), 1.4μm, video Super Steady
- 0.3 MP, TOF 3D, f / 1.0, (kedalaman)
- fitur LED flash, auto-HDR, panorama
- Video 8K @ 24fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60 / 240fps, 720p @ 960fps, HDR10 +, rekam suara stereo, gyro-EIS & OIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
9. Samsung Galaxy S20 Ultra
Harga: 15,6 Juta
Spesifikasi Kamera
- 108 MP, f / 1.8, 26mm (lebar), 1 / 1.33 ", 0.8µm, PDAF, OIS
- 48 MP, f / 3.5, 103mm (telefoto periskop), 1 / 2.0", 0.8μm, PDAF, OIS, 4x optik zoom, zoom 10x hybrid
- 12 MP, f / 2.2, 13mm (ultrawide), 1.4μm, video Super Steady
- 0.3 MP, TOF 3D, f / 1.0, (kedalaman)
- fitur LED flash, auto-HDR, panorama
- Video 8K @ 24fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60 / 240fps, 720p @ 960fps, HDR10 +, rekam suara stereo, gyro-EIS & OIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
10. Redmi K30 Pro
Harga: 10,9 Juta
Spesifikasi Kamera
- 64 MP, f / 1.9, 26mm (lebar), 1 / 1.72 ", 0.8µm, PDAF
- 5 MP, f / 2.2, 50mm (telefoto makro), AF
- 13 MP, f / 2.4, 123˚ (ultrawide), 1.12μm
- 2 MP, f / 2.4, (kedalaman)
- fitur Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama
- Video 8K @ 24/30fps, 4K @ 30 / 60fps, 1080p @ 30/60/120 / 240fps, 1080p @ 960fps; lang-EIS
Lihat Spesifikasi Lengkap di GSM Arena
Nah itu tadi beberapa daftarnya, Anda bisa mencoba memilih salah satu HP yang menurut Anda cocok untuk anda gunakan.
Bisa dari segi spesifikasi ataupun harga
Semua informasi pada artikel ini berdasarkan informasi tertentu, Informasi yang tercantum juga bisa berubah sewaktu-waktu
Terima kasih telah membaca artikel ini,
Berikan pendapat Anda mengenai isi artikel dan penulisan artikel ini
Jika ingin menanyakan sesuatu bisa melalui kolom komentar, agar pertanyaan segera di jawab dan agar pengunjung lain bisa mengetahui juga
Jika ingin menanyakan hal yang bersifat tidak untuk umum bisa email ke
dedensetiawannn@gmail.com
Dengan menuliskan di bagian subjek email Judul artikel yang Anda baca dan tanyakan
Saya lebih menyarankan ke kolom komentar karena untuk email slow respon
Terima kasih atas kunjungannya semoga bermanfaat bagi Anda